Blog

Latest News

UIGM Palembang Studi Banding ke PTIIK UB

Perwakilan pimpinan dan 90 mahasiswa dari Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indo Global Mandiri (Fasilkom UIGM) Palembang mengunjungi Program Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer (PTIIK) UB (16/8).  Rendra Gustriansyah, ST.,...

IBM Rational (OOAD I) Bootcamp 2013

Dalam waktu dekat IBM Indonesia berencana untuk mengadakan kegiatan Ujian Sertifikasi Object Oriented Analysis & Design I bagi para mahasiswa Program Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer Universitas Brawijaya. OOAD merupakan...

Pelaksanaan Wisuda Periode I Tahun Akademik 2013/2014

Sehubungan terpenuhinya kuota Wisuda Periode I Tahun Akademik 2013/2014, dengan ini kami informasikan hal-hal sebagai berikut; Prosesi wisuda dilaksanakan pada tanggal 24 Agustus 2013. Tidak ada pembatalan dan penggantian peserta wisuda. Gladi bersih wisuda dilaksanakan pada...

Halal Bi Halal 1434 H PTIIK UB

Program teknologi Informasi dan Ilmu Komputer (PTIIK) UB menggelar Halal bi Halal di gedung A Lt. 2 PTIIK (13/8). Dalam kesempatan itu jajaran pimpinan, dosen, staf dan karyawan PTIIK...

BASIK Lomba Karya Sistem Komputer

Ketentuan umum Peserta lomba adalah semua mahasiswa sistem komputer PTIIK UB Setiap Team maksimal terdiri dari 3 (tiga) orang mahasiswa yang masih aktif. Lomba akan diadakan dalam 2 tahap Tahap pertama meyeleksi seluruh perserta...