Bermain dan Belajar Tentang Sebaran Pasokan Listrik di Indonesia dengan “Indonesia Terbang”
Tiga mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer Universitas Brawijaya (FILKOM UB) membuat sebuah aplikasi game edukasi yang diberinama “Indonesia Terbang” singkatan dari Indonesia Terang Benderang. Mereka adalah tim Fixie yang beranggotakan Maulana...