Aturan Pengecekan Plagiasi Skripsi bagi Mahasiswa FILKOM UB

Aturan Pengecekan Plagiasi Skripsi bagi Mahasiswa FILKOM UB

posting obsolete, silakan cek info terbaru di https://filkom.ub.ac.id/layanan-fasilitas/layanan-deteksi-plagiasi/

Berikut adalah aturan terkait pengecekan plagiasi naskah skripsi bagi mahasiswa FILKOM UB

  1. Pengecekan plagiasi turnitin dilakukan melalui akun Turnitin Dosen Pembimbing
  2. Batas maksimal hasil pengecekan plagiasi Turnitin sebesar 25%
  3. Bagi mahasiswa yang Dosen Pembimbingnya yang belum memiliki akun Turnitin, maka dapat mengajukan pengecekan plagiasi Turnitin dengan mengirimkan email ke alamat turnitinfilkomub@gmail.com, dengan ketentuan sebagai berikut:
    • Subyek pengiriman : Nama_NIM_NamaDosenPembimbing
    • Setiap mahasiswa mendapat maksimal 3x kesempatan pengecekan Turnitin (1x naskah awal + 2x naskah revisi)
    • Hasil cek plagiasi turnitin akan dikirimkan kembali ke email mahasiswa yang bersangkutan.